Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2012

bermula dari obrolan ringan

Tepat di hari Kamis, tanggal 15 Maret 2012, sepulang ngaji Des kebetulan gue, Erik dan Iche seperti biasa sebelum pulang kami ngobrol-ngobrol dulu layaknya seorang bujang yang belum punya seorang istri (*kriik). tapi kalo mau flashback sedikit, gue lupa gimana awal mula ceritanya gue ini bisa "klop" sama si Erik dan Iche? hahahaha sekarang kayanya kalo ngobrol-ngobrol terus cerita, becanda sama mereka tuh asik dan seru. balik lagi ke topik utama, di sela-sela obrolan ringan yang penuh candaan namun sarat makna dan mengandung hikmah tersebut tiba-tiba tercetus tiga ide yang menurut gue kreatif, inovatif, dan gokil abis. idenya apaan sih? untuk sekarang kayanya gue masih belum mau ngasih tau, jadi sabaar yaaaa :D tiga ide brilian yang ilhamnya datang dari Allah kepada tiga pemuda harapan pemudi ini, mau direalisasikan di akhir tahun *udah mulai mikir ya? :p untuk mewujudkan ide-ide tadi, kita mau rekrut beberapa remaja yang ada di Bintaro yang juga udah klop sama kita dan ma...